You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 80 Marbot di Jaktim Ikuti Pelatihan Penataan Lingkungan Masjid
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

80 Marbut Ikuti Pelatihan Penataan Lingkungan Masjid

Sebanyak 80 orang marbut atau penjaga masjid di Jakarta Timur, mengikuti kegiatan pelatihan penataan lingkungan masjid. Kegiatan tersebut berlangsung di halaman Masjid Baitul Muhyi, kompleks perkantoran Wali Kota Jakarta Timur, Kamis (28/6).

Saya berharap para marbut yang mengikuti pelatihan ini bisa mempraktikannya langsung

Wali Kota Jakarta Timur, Bambang Musyawardana, saat membuka kegiatan pelatihan itu mengatakan, pelatihan keterampilan ini sangat penting dilakukan bagi para marbut agar lebih profesional lagi dalam menjaga kebersihan masjid.

"Saya berharap para marbut yang mengikuti pelatihan ini bisa mempraktikannya langsung. Mereka harus melaksanakannya lebih profesional lagi," kata Bambang.

Warga Cipinang Ikuti Pelatihan Penanggulangan Kebakaran

Menurutnya, di Jakarta Timur ada sekitar 1.000 masjid dan musala yang tersebar di 10 kecamatan. Diharapkan pelatihan seperti ini ditingkatkan lagi.

"Sehingga ini akan membuat nyaman para jemaah yang melakukan ibadah," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2230 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1262 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1218 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1070 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye989 personDessy Suciati